Materi TIIS 02 - Membuat Akun di TIIS

Membuat Akun di TIIS

Download Aplikasi TIIS di Play Store atau App Store

Langkah pertama pastikan kalian mendownload Aplikasinya terlebih dahulu di Play Store untuk pengguna Android atau App Store untuk pengguna Iphone


Buka TIIS dan Mulai Mendaftar

Buka "TIIS" yang sudah kalian download, lalu klik "Buat"


Mengisi Identitas Diri dengan Benar sesuai KTP

Mengisi Identitas Diri seperti:
  • Nama Lengkap (Sesuai KTP)
  • Kewarganegaraan (Sesuai KTP)
  • NIK (Sesuai KTP)
  • Jenis Kelamin (Sesuai KTP)
  • Email (Diingat-ingat yaa untuk Login)
  • No Telepon (Nomor yang masih Aktif)
  • Kata Sandi (Diingat-ingat yaa untuk Login)
  • Jenis Pengguna (Atlet jika Taekwondoin GTF UINSA)
Pastikan mengisi data diri dengan benar 




Klik buat Akun

Setelah mengisi data diri dengan benar kalian klik "Buat Akun"


Verifikasi Email yang Terdaftar pada TIIS

Buka "Kotak Masuk Email" kalian lalu buka Email dari "Taekwondo Indonesia Integrated System (TIIS)", lalu klik "Verifikasi Email" 


Login untuk Membuka Akun Kalian

Login menggunakan "Email" dan "Password" yang sudah kalian daftarkan


Selamat Akun TIIS kalian Sudah Terbuat

Selamat akun TIIS kalian sudah bisa digunakan




Good Job Taekwondoin GTF UINSA !

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Materi Dasar 01 - Pengertian & Pengenalan Taekwondo

Materi TIIS 05 - Mengikuti Ujian Kenaikan Tingkat (UKT)

Materi TIIS 03 - Mengedit Profile Data Diri di TIIS

Materi TIIS 04 - Bergabung ke Club/Dojang GTF UINSA